Angin Kencang Pagi Ini, Tiga Rumah di Babana Permai Barru Rusak

    Angin Kencang Pagi Ini, Tiga Rumah di Babana Permai Barru Rusak
    Perumahan Babana Permai Barru blok E

    BARRU - Tiga rumah terdampak angin kencang di perumahan Babana Permai, Blok E, Jl. Lasawedi, Kelurahan Coppo, kecamatan Barru, Kabupaten Barru. pagi hari pada pukul 08:20 Wita. Rabu (04/01/2023).

    Berdasarkan hasil pantauan awak media indonesiasatu, ada tiga rumah terdampak namun yang parah dua unit atap seng mengalami kerusakan.

    "Saat ini butuh bantuan sementara, " kata warga setempat.

    Taksiran kerugian untuk sementara ini belum diketahui pasti Hingga pemberitaan diterbitkan.

    (JNI)

    barru sulsel
    MUH. HASYIM HANIS, SE, S.Pd, C.L.E

    MUH. HASYIM HANIS, SE, S.Pd, C.L.E

    Artikel Sebelumnya

    Proyek Talud Pantai Sumpang Binangae Kabupaten...

    Artikel Berikutnya

    Bertemu Andy Hamzah, Kades Terpilih Arif...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika

    Tags